-->
Iklan

Selasa, 11 November 2014

Cara Membuat Sepatu Menjadi Anti Air

Cara Membuat Sepatu Menjadi Anti Air - Musim Hujan sudah datang. Dan momok yang paling menakutkan bagi para pelajar ataupun karyawan khususnya yang mengendarai sepeda motor adalah Basah oleh Air Hujan. Mungkin Baju atau celana bisa terlindungi oleh Jas Hujan atapun Mantol yang kita pakai. Akan tetapi sepatu yang kita pakai akan tetap basah oleh air Hujan. Anda yang mengalami hal seperti di atas, sebaiknya simak Tips dan Trik Berikut. Bagaimana cara agar sepatu yang kita pakai menjadi anti air.

Cara Paling sederhana Agar Sepatu Menjadi Anti Air adalah Siapkan sebatang lilin dan oleskan ke seluruh bagian sepatu anda secara merata. Setelah itu Gosok agar lilin bisa masuk ke pori pori sepatu. Setelah semua permukaan sepatu di olesi lilin, jangan lupa bersihkan dan keringkan menggunakan Hair Dryer. Dan... Tralalalalla,..... Kini Sepatu anda menjadi anti air..

Previous
Next Post »